Cara Mengubah Warna LED Notifikasi Android

Tips Mengubah Warna LED Notifikasi Android - Notifikasi adalah salah satu fitur penting yang ada di smartphone android. Karena dengan adanya notifikasi kita bisa melihat aktifitas terbaru dari aplikasi android contohnya BBM atau Line tanpa membuka aplikasi tersebut.

Tips Mengubah Warna LED Notifikasi Android,Cara Mengubah Warna LED Notifikasi Android
Light Manager
Selain getaran dan nada dering sebagai pemberitahuan, sekarang ini berbagai macam smartphone android sudah dibekali dengan lampu LED notifikasi. Yang mana LED notifikasi tersebut bisa menyala ketika terdapat pemberitahuan baru dari aplikasi yang terdapat di smartphone anda.

Warna lampu LED sendiri berwarna-warni tergantung fitur yang diberikan oleh smartphone anda. Untuk mengubah lampu LED notifikasi sangat mudah karena beberapa macam aplikasi seperti BBM dan Whatsapp sudah memberikan opsi pada pengaturannya sehingga akan secara otomatis lampu LED akan berubah.

Tapi untuk beberapa aplikasi masih belum memberikan fitur tersebut. Untuk aplikasi android yang masih belum mendukung maka kamu dapat mendownload aplikasi pihak ketika yaitu Light Manager. Tapi sebelum menerapkan hasil tersebut kamu wajib pastikan terlebih dahulu jika smartphone anda mempunyai notifikasi LED yang berwarna-warni.
1. Download aplikasi Light Manager
2. Jika sudah, maka buka aplikasinya
3. Selanjutnya kamu bisa menemukan beberapa aplikasi yang membutuhkan notifikasi.
4. Kemudian tinggal kamu pilih aplikasi mana yang mau kamu aktifkan LED notifikasinya
5. Selanjutnya centang saja "izinkan penyesuaian notifikasi"
6. Jika terdapat peringatan izinkan saja akses dari aplikasi Light Manager.
7. Kemudian ubah warna notifikasi sesuai keinginan anda.
8. Selesai.

Link Download Light Manager

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel