Cara Membuat Efek Manipulasi Ikan Paus Di Langit

Cara Membuat Efek Ikan Paus Di Langit - Daya kreatifitas melakukan pengeditan foto tiap hari selalu berkembang. Sesudah kemarin muncul aplikasi yang bernama Prisma yang mampu membuat foto menjadi kartun hanya dengan satu klik, sekarang ada fenomena baru yang memanipulasi foto ikan paus atau hiu seolah berada di langit.

Cara Membuat Efek Ikan Paus Di Langit

Tapi dari beberapa gambar yang sudah saya temukan tidak hanya ikan saja tapi bahkan ada juga hewan gajah yang sedang berenang di laut. Seolah memanipulasi foto tersebut seakan sangat sulit yang memakai software photoshop ataupun yang lainya.

Aplikasi android yang bisa membuat efek manipulasi ikan paus di langit adalah aplikasi picsay pro. Sebelum anda membuat edit foto tersebut sebaiknya anda mempersiapkan beberapa hal contohnya foto yang ada gambar langitnya, aplikasi picsay pro dan foto ikan yang mau di manipulasi. Jika sudah silahkan baca tutorialnya di bawah ini :

1. Buka aplikasi picsay.
2. Pilih foto yang terdapat langitnya.
3. Kemudian atur foto tersebut supaya langit kelihatan biru.
4. Klik efek pada bagian bawah
5. Pilih insert picture
6. Kemudian pilih gambar paus, hiu ataupun hewan lainya.
7. Atur besar tinggi dan lebar dari gambar paus tersebut.
8. Kemudian aturlah tingkat penepatan gambarnya.
9. Kemudian ubah cut out dengan strength yang kecil.
10. Selanjutnya haluskan di tepi gambar ikan paus tersebut supaya gambar bisa menyatu
11. Jika sudah tekan saja tombol centang.
12. Langkah terakhir adalah menyimpannya dengan mengklik export kemudian save as ke galery.
13. Selesai.

Link Download Picsay
Picsay For Jelly Bean

Picsay For 4.4+

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel