Spesifikasi Oppo Joy Plus

Hallo sahabat DDI, kali ini saya akan memberikan info spesifikasi dari smartphone Oppo yaitu Oppo Joy Plus, mungkin sekarang sudah banyak yang tahu tentang brand Oppo ini, banyak sekali gebragan yang di tempuh oleh Oppo yang sudah tidak bisa di pandang sebalah mata oleh para brand lainnya dan mungkin Oppo bisa di menjadi saingan berat dengan brand smartphone lainnya seperti samsung dll, ok langung saja di bawah ini saya kan membeberkan Spesifikasi yang di miliki oleh Oppo Joy Plus.

Spesifikasi Oppo Joy Plus


Konektivitas
Jaringan konektivitas Oppo Joy Plus berjalan pada jaringan 2G GSM,3G HSDPA Speed HSPA. Untuk konektivitas pendukung lainnya yaitu Wi-Fi 802.11 b/g/n/, DLNA, Wi-Fi Hotspot,Bluetooth V4.0, A2DP,EDR dan microUSB v2.0

Body
Untuk Dimensi 124x63x9.9mm (4.88x2.48x0.39in) untuk berat Oppo Joy Plus yaitu 125gr

Layar
Layar smartphone Oppo Joy Plus ini berukuran 4.0 inci resolusi 480x800px dengan kerapatan 233ppi px density. Tipe layar menggunakan IPS capacitive touchsreen dengan 16juta warna

Kamera
Memiliki kamera utama 3.15MP 2048x1536px,LED flash, fitur pendukungnya Geotagging dan Untuk kamera Depan menggunakan VGA

Video
Untuk Video mampu merekam dengan 720p

Perangkat
OS yang di gunakan Versi 4.4.4(Kitkat) dengan menggunakan Chipset MediaTek MT6572 dengan kecepatan CPU Dual core 1.3Ghz , grafis menggunakan Mali-400 didukung RAM sebesar 1GB. Untuk penyimpanan internal 4GB dan mendukung Slot Memori hingga 32GB.

Tambahan lain
Sensor : acceleromater,proximity
SMS,MMS,Email, Push Email, IM
Browser HTML5
FM Radio
Java : NO
MP4/H.264 Player/Flac player
MP3//WAV/eAAC+

Baterai
Untuk Baterai menggunkan Li-Ion dengan kapasitas 1.700mAh

Itulah Spesifikasi Oppo Joy Plus semoga info ini bermanfaat buat kalian dan menjadi refrensi untuk membeli smartphone. 

Baca Juga :

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel