Ini Dia Spesifikasi Acer Liquid X1


Sudah lama saya tidak posting di blog ini terlalu sibuk di blog satunya lagi www.cocomeong.com, Sehingga blog Detik Info terbengkalai.
langsung saja saya kan memberi kan spesifikasi
Smartphone besutan Acer.


Smartphone Segmen High End dari Acer ini menawarkan kinerja tinggi oleh adanya Prosesor Octa Core MediaTek dengan kecepatan 1.7GHz, dilengkapi dengan GPU quad core.

Dan kelebihan lainnya adalah layar berukuran 5,7in dengan resolusi HD, kamera utama 13MP dilengkapi autofocus, LED Flash mampu merekam video full HD,RAM sebesar 2GB, kamera depan 2MP, Internal Memori 16GB, slot microSD, Baterai berkapasitas 2700 mAH dan mengandalkan OS Android KitKat 4.4.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel